Teknologi digital menyentuh segala aspek kehidupan. Tak terkecuali bidang pendidikan. Di satu sisi, hal ini memudahkan anak-anak untuk mengakses bahan ajar. Di sisi lain, masih banyak kendala untuk mengakses teknologi digital. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Nadhiana SPd MPd menuturkan, transformasi digital perlu masuk ruang belajar untuk mendukung kemampuan anak berpikir kritis. "Inovasi digital perlu buat pembelajaran sehingga konsep Pelajar Pancasila, salah satunya berpikir kritis, anak-anak dapat peluang terbaik di berbagai model. Ini peluang yang perlu diikuti dalam menjawab kemajuan teknologi, karena itu transformasi digital perlu masuk ke ruang belajar," kata Nadhiana. Hal itu disampaikan Nadhiana dalam Acer Edu Summit 2023: Transformation Toward World-Class Education di Hotel Shangri-La, Dukuh Atas, Jakarta Pusat, Selasa (31/1/2023). Acer Edu Summit 2023 mengupas dan membahas persoalan transformasi digital pendidikan di Indonesia. Nahdiana menuturkan, r...
Digitalisasi Usaha Mikro Kecil Menengah Indonesia. Kami membantu para pelaku bisnis untuk menggunakan teknologi digital untuk membantu, mengembangkan bisnis dan bahkan transformasi ke dunia digital. Twitter: @digi-um. Whatsapp: 08121057533