Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2012

5 Pertanyaan terpenting (Tanadi Santoso)

5 Pertanyaan terpeting. Begawan Manajemen Almarhum Peter Drucker telah menulis banyak buku dan menelorkan begitu banyak teori tentang manajemen. Bahkan banyak ahli menganggap Peter Drucker adalah “penemu” Konsep Manajemen Modern yang kita anut sekarang ini. Salah satu buku dan teori yang dibuatnya adalah tentang “The 5 Most Important Questions” yang asalnya dibuat untuk perusahaan nirlaba. Inila h pertanyaan pertanyaan mendasar yang harus dijawab seorang CEO, manager, supervisor ataupun pebisnis. What is Our Mission? Apa sebenarnya misi kita? Menggabungkan kemampuan kerja kita, kesempatan yang ada, dan komitmen kita untuk menghasilkan sebuah karya, maka kita harus menentukan apa yang kita akan anggap sebagai “sukses”? Laba perusahaan, kemakmuran semua karyawan, atau apa yang membuat kita mau bekerja keras? Ukuran “Key Performance Index” apa yang kita pakai sebagai tolok ukur? Who is our customers? Siapa sebenarnya pelanggan kita? Sebuah organisasi tidak mungkin memuaskan semua ora

10 Core values berbisnis

Ada 10 core values (nilai2 inti) yang menjadi landasannya berbisnis: 1. Deliver WOW Through Service (Memberikan service yang WOW) 2. Embrace and Drive Change (Merangkul dan menggalang perubahan) 3. Create Fun and a Little Weirdness (Menciptakan Fun dan hal yang agak “nyeleneh”). 4. Be Adventurous, Creative, and Open Minded (Ber-adventur, kreatif dan punya pikiran yang terbuka). 5. Pursue Growth and Learning (Mengejar pertumbuhan dan selalu belajar) 6. Build Open and Honest Relationship with Communication (Menciptakan hubungan komunikasi yang jujur dan terbuka.) 7. Build a Positive Team and Family Spirit (Menciptakan team kekeluargaan yang positip) 8. Do More With Less (Kerjakan lebih dengan sumber daya sesedikit mungkin) 9. Be Passionate and Determined (Cinta, gairah dan semangat mencapai tujuan) 10. Be Humble (Rendah hati).